Komunitas Yuk Menulis
Dari tahun 2006 hingga tahun 2026

Launching buku hasil kolaborasi walikota Yogyakarta, Dr. (H.C.) dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG (K), dengan para siswa dan guru. Kolaborasi ini mampu menggerakkan sekitar 1.500 peserta.
Penyerahan buku kepada Menteri Agama RI yang diwakili oleh Direktur Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah Kementerian Agama (Kemenag) adalah Dr. Fesal Musaad, M.Pd. Beliau juga mendukung peran aktif KYM dalam mengembangkan literasi di Indonesia dan berharap semua wilayah turut serta dalam event di KYM.

.jpeg&default=1&output=webp)

Sutanto menyerahkan buku solo karyanya dan buku antologi terbitan Komunitas Yuk Menulis (KYM) kepada Kabag Protokol dan Komunikasi Pimpinan dan dan Sekdin Dispusip Nunukan

Ada berbagai jenis tulisan yang bisa dibuat diantaranya puisi, pantun, obituari, cergam, cerita anak, kata bijak dan kumpulan berita. Hal itu dijelaskan PJ.KYM dan juga guru MTsN 3 Bantul, Sutanto saat menjadi narasumber workshop menulis kreatif multi genre bagi siswa, guru,kepala sekolah, dan perwakilan komunitas menulis se Kabupaten Nunukan kalimantan Utara, bertempat di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) setempat Selasa 11 November 2025

Menyampaikan hasil festival literasi kepada Kakan Kemenag Bantul, sekaligus beliau menuliskan harapan untuk berkembangnya literasi.
Beliau mensuport jika workshop dan penulisan diagendakan khusus madrasah di tahun selanjutnya.



Penyerahan 47 jilid buku hasil kolaborasi Komunitas Yuk Menulis dan sekitar 4.500 anggota pramuka DIY yang didedikasikan untuk GKR Mangkubumi.
Launching buku hasil kolaborasi walikota Yogyakarta, Dr. (H.C.) dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG (K), dengan para siswa dan guru. Kolaborasi ini mampu menggerakkan sekitar 1.500 peserta.

Launching buku hasil kolaborasi walikota Yogyakarta, Dr. (H.C.) dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG (K), dengan para siswa dan guru. Kolaborasi ini mampu menggerakkan sekitar 1.500 peserta.




Calon editor event kolaborasi tokoh nasional melakukan pelatihan editor dan pengecekan naskah.



Workshop bersama guru-guru mata pelajaran Bahasa Indonesia di SMA/ SMK di Yogyakarta.


Komunitas Yuk Menulis (KYM) diminta memberikan materi seputar literasi menulis puisi di hadapan 80 guru SD (gugus 2 Tamanmartani Kalasan Sleman) pada 10 Juni 2025.

.jpeg&default=1&output=webp)

Alhamdulilah kumpulan buku puisi bertema terima kasih untuk Pak Jokowi dan Ibu Iriana yang ditulis oleh lebih dari 1.300 penulis sudah diserahterimakan kepada bapak Jokowi. Semoga karya sederhana yang digagas oleh sobat Komunitas Yuk Menulis (KYM) ini menjadi salah satu bukti begitu cintanya rakyat Indonesia kepada pimpinan negaranya. Disampaikannya buku ini juga menjadi penanda adanya event lanjutan bertema terima kasih untuk presiden Indonesia lainnya.
Komunitas Yuk Menulis (KYM) berbagi IQRO di MIS Miftahul Jannah.

Tim KYM menjadi juri dongeng dan menulis cerita pada FLS3N.











.jpeg&default=1&output=webp)
Sejumlah 52 perwakilan siswa mengikuti workshop menulis bersama Komunitas Yuk Menulis.

125 peserta workshop menulis bersama Komunitas Yuk Menulis (KYM) asyik mengikuti event yang diselenggarakan Kwartir Sleman.

.jpeg&default=1&output=webp)
.jpeg&default=1&output=webp)
.jpeg&default=1&output=webp)

Temu ide dengan sebagian relawan tim ilustrator Komunitas Yuk Menulis (KYM).

Sebanyak 125 peserta yang terdiri dari anggota Kwartir Cabang Gunungkidul dan perwakilan Kwartir Ranting se-Gunungkidul mengikuti Workshop Menulis 2025 dengan Komunitas Yuk Menulis (KYM).


.jpeg&default=1&output=webp)
Kwarcab pramuka Bantul menyelenggarakan workshop menulis bersama Komunitas yuk Menulis (KYM). Kegiatan ini melibatkan ratusan peserta dan diadakan di Aula Unit II, Kompleks Perkantoran Manding, Bantul.
.jpeg&default=1&output=webp)

.jpeg&default=1&output=webp)

Pertemuan tim Komunitas Yuk Menulis untuk membahas event besar di 2025.

Pembahasan kolaborasi bersama Helmi Halimatul Udhmah Nasaruddin Umar berkaitan dengan tema Kartini


Pertemuan Tim KYM dengan pihak Dikpora DIY membahas festival literasi DIY 2025. Dalam pertemuan ini, ide-ide tim KYM disambut hangat oleh Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga DIY, Drs. Suhirman, M. Pd.
.jpeg&default=1&output=webp)


Audiensi Komunitas Yuk Menulis dengan Kepala Perwakilan BKKBN DIY untuk membahas kolaborasi dalam rangka hari keluarga nasional (HARGANAS) 2025
Komunitas Yuk Menulis melakukan audiensi dengan DP3APP DIY. Dalam pertemuan ini membahas kolaborasi untuk event hari anak 2025.

Buku ini merupakan hasil kolaborasi Komunitas Yuk Menulis bersama para guru di bawah pimpinan Nani Sukaryani

Audiensi TIM KYM ini untuk membahas langkah-langkah mengembangkan literasi di wilayah kemenag kab Tegal
.jpeg&default=1&output=webp)
.jpeg&default=1&output=webp)
Audiensi tim KYM kali ini ke kwarda DIY terasa spesial karena membahas sebuah ‘kejutan’ besar untuk tokoh besar. Apa saja kejutannya? Tunggu Info selanjutnya di KYM ya.

Membahas kolaborasi Kemenag Gunungkidul dengan Komunitas Yuk Menulis guna mensukseskan event kolaborasi dengan menteri agama
.jpeg&default=1&output=webp)


Seminar ini mengusung tema Ma7uba berkreasi, nyalakan literasi dengan puisi.

Obrolan seru bersama di RRI Surakarta bersama Komunitas Yuk Menulis, bunda Vivin, dan host Prayogi. Tema yang diusung “Lebih dekat dengan Komunitas Yuk Menulis”.

Dalam kegiatan ini GKR Mangkubumi menerima buku hasil kolaborasi dengan para anggota Pramuka di Yogyakarta

Penyerahan buku kolaborasi KYM kepada Sri Sultan Hamengkubuono X yang berjudul Asyiknya Menjadi Pramuka. Buku ini berisi tulisan tentang pengalaman seru dan membahagiakan saat menjadi pramuka.

Siaran jarak jauh via telepon ini mengusung tema “Asyiknya menulis bersama KYM dalam festival literasi kota Palembang.” Selain Tim KYM pusat, siaran ini juga menghadirkan Siti Nurul Atiqoh, sebagai TIM KYM Palembang dengan host Abbas Surya.
Bersua untuk memperkuat rasa agar perjuangan menebarkan literasi makin menyala


.jpeg&default=1&output=webp)

Workshop ini mengusung materi puisi bertema ‘Suara Demokrasi’.
Penyerahan buku kolaborasi kepada Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas, di Gelora Bung Karno Jakarta. Buku ini merupakan buku kolaborasi antara anggota KYM dengan menteri agama bersama tokoh nasional lainnya.
